Dampak positif bermain game - Zvoxie

Mungkin bagi beberapa orang game adalah sesuatu hal yang dapat mengganggu aktifitas sehari-hari. Namun tahukah kamu? bahwa game tidak selalu membawa dampak negatif, berikut adalah dampak positif bermain game.


1.MELATIH KERJA SAMA
Melatih kerja sama, artinya bahwa beberapa game yang diciptakan oleh developer memiliki tujuan yaitu kerja sama tim, tanpa kerja sama tim, player yang tim nya tidak memiliki kerja sama pasti akan mengalami kekalahan.

2.MENGATASI RASA SAKIT
Untuk beberapa orang yang sedang terkena musibah/sedang sakit, mungkin bermain game adalah satu-satunya hiburan yang bisa dilakukan, karena orang tersebut pasti tidak mempunyai stamina yang cukup untuk melakukan aktivitas diluar rumah. Dan jika game yang dimainkan orang tersebut adalah game kesukaannya pasti dapat mengurangi sedikit rasa sakit yang dideritanya.

3.MEMBUAT PEMAINNYA MERASA SANTAI
Jika seseorang sudah jatuh cinta terhadap game, pasti game apapun itu yang menurutnya menarik akan membuatnya merasa nyaman, hal ini adalah yang sering terjadi pada orang yang memiliki minat tinggi terhadap game atau biasa disebut Gamer.

4.KEBUGARAN
Dalam beberapa game yang berhubungan dengan olahraga/sports seperti Basket, Sepak Bola, Badminton dll, itu dapat dijadikan sarana motivasi bagi seseorang yang bermain game sports yang kemudian diterapkan oleh sang gamer tersebut untuk bisa dapat seperti game yang dimainkannya tersebut.

5.MENGHASILKAN UANG
Seseorang yang serius dalam menekuni dunia Gaming, pasti akan mencari cara agar game yang dimainkan tersebut tidak menjadi sia-sia. Yang dapat dilakukan seorang Gamer dalam menekuni game nya biasa nya adalah menjadi seorang streamer, menjual item/barang yang ada di game, berhubungan dengan dunia Youtube, dll. Dengan begitu gamer akan dapat menghasilkan uang dari hobinya tersebut.

6.MENGURANGI PENAT/STRES
Bagi seorang pegawai/pekerja yang memiliki kegiatan kerja padat, mungkin bermain game dapat melepaskan semua penat dan stres setelah melakukan berbagai pekerjaan. Karena game dapat membuatmu merasa rileks dan santai setelah menjalani aktifitas seharian.

7.MENUMBUHKAN RASA SPORTIFITAS
Artinya jika kalian bermain game, apalagi game yang harus berurusan dengan sebuah tim, kamu diharuskan memiliki rasa sportifitas yang tinggi, salah satu sportifitas dalam dunia game adalah, tidak menggunakan program illegal atau Cheat, tentu orang yang menggunakan Cheat adalah hama bagi setiap player yang memiliki skill murni/noncheat.

~INTINYA
Jadi intinya adalah kembali pada tiap pribadi masing-masing dalam menilai game. Tetapi kalau menurut Zvoxie game adalah sesuatu hal positif selama kita dapat mengolahnya dengan baik. Menurut kalian bagaimana guys?!

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

13 comments

comments
24 September, 2017 08:10 delete

dapat menghasilkan uang juga ?
selain membuat pikiran strees hilang banyak juga manfaat lainnya dari game ini

Reply
avatar
24 September, 2017 08:11 delete

Ada dampak positifnya juga ternyata main game 😄😄

Reply
avatar
24 September, 2017 08:13 delete

Inilah dampak positifnya, tetapi banyak orang tua diluar sana yg masih mau protes wkwk

Reply
avatar
24 September, 2017 08:17 delete

gak rugi kalau begitu
selain menyenangkan dan mendapatkan uang,

Reply
avatar
24 September, 2017 08:24 delete

tambahan gan sebagai ajang silahturahmi antar temen kan kalo main game pas nge war pasti bareng2

Reply
avatar
24 September, 2017 08:33 delete

Dampak positif dari game lebih besar dari negatifnya gan, nice artikel~

Reply
avatar
24 September, 2017 08:40 delete

mantap mungkin banyak orang main bnyak negatifnya pdahal bnyak juga sisi positifnya.

Reply
avatar
24 September, 2017 08:40 delete

mantap mungkin banyak orang main bnyak negatifnya pdahal bnyak juga sisi positifnya.

Reply
avatar
24 September, 2017 09:01 delete

Selain hobi dan penghilang stress

Reply
avatar
24 September, 2017 09:20 delete

Bener banget nih gan rata - rata dikira sering ke net cuma negatif aja

Reply
avatar
24 September, 2017 09:26 delete

JADI AKU TIDAK SALAH DIOMELI GURUKU GARA GARA KEBANYAKAN MAIN GAME :v

Reply
avatar
24 September, 2017 09:52 delete

Asal mainnya tidak berlebihan ya gan... karena yang setiap berlebihan, selalu tidak baik..
Ahadweb.com

Reply
avatar
24 September, 2017 12:26 delete

Banyak juga dampak positifnya maen game :D :D

Reply
avatar